Soal dan Jawaban Post Test Pengetahuan Profesional Numerasi tahap Cakap dan Mahir – Mari pelajari modul ini untuk mengetahui bagaimana cara mengenali dan menjelaskan kemampuan numerasi murid sebagai dasar pengembangan rencana pembelajaran Anda.
**Materi-materi dalam topik ini setara dengan level 2 Panduan Kompetensi Literasi dan Numerasi untuk Guru DIKDAS
Daftar Materi:
- Pengetahuan dan pengalaman numerasi
- Numerasi antar topik dan mata pelajaran
Langkah Penyelesaian Modul
- Belajar materi
- Refleksi pembelajaran
- Post Test
Soal dan Jawaban Post Test Pengetahuan Profesional Numerasi tahap Cakap dan Mahir
Pengetahuan dan pengalaman numerasi murid sebaiknya dicatat dan ditindaklanjuti di kemudian hari. Jika ditemukan pengetahuan dan pengalaman numerasi murid yang relevan, maka hal ini dapat dijadikan bahan pertimbangan perencanaan pembelajaran selanjutnya.
Pernyataan di atas adalah….
A. Benar
B. Salah
Jawab: A
Kemampuan proses numerasi terdiri dari tiga tahapan, yaitu kecuali…
A. Memformulasikan
B. Menggunakan
C. Menginterpretasikan
D. Menyelesaikan
Jawab: D
Salah satu latihan rutin yang dapat guru tahap cakap lakukan untuk meningkatkan pengetahuan profesional numerasi mereka adalah:
A. Mengimplementasikan konten numerasi pada pelajaran di kelas sesuai mata pelajaran yang kita ampu
B. Membuat projek dengan memasukkan unsur numerasi yang mudah meskipun tidak sesuai
C. Menulis praktik baik terkait numerasi di PMM
D. Mengerjakan soal-soal matematika dengan cepat
Jawab: A
Sebagai guru mata pelajaran IPAS, Pak Noor ingin sekali mulai untuk menguatkan kemampuan numerasi muridnya. Langkah yang dapat ia lakukan adalah..